Imanuel Adhitya Wulanata Ch., S.E., M.Pd. adalah Dosen Program Studi Pendidikan Ekonomi. Ia mengajar mata kuliah Ekonomi Pembangunan; Prinsip Keuangan; Manajemen Bank; PKn; Pendidikan Pancasila; Sistem Politik Indonesia. Bidang peminatannya meliputi manajemen, teknologi pendidikan, teologi pelayanan, dan perencanaan keuangan. Ia meraih gelar sarjana di bidang Manajemen Marketing dari Universitas Kristen Immanuel dan magister di bidang Teknologi Pendidikan dari Universitas Pelita Harapan.
Penghargaan:
- Juara umum kategori dosen tingkat nasional dalam Lomba Indonesia Bangkit Menulis IRDH, Agustus 2017
- Salah satu penulis utama 81 karya kompilasi terbaik Lomba Kebijakan Kampus Merdeka Dosen dan Tendik Tingkat Nasional Unsyiah Press, Juli 2020.
Publikasi Jurnal:
- Analisis SWOT Implementasi Teknologi Finansial Terhadap Kualitas Layanan Perbankan di Indonesia
JEB UKSW, April 2017
- Roles and Work of The Holy Spirit and the Implications for the Personal Development and Teaching Quality of Christian Teachers
Polyglot, January 2018
- Active Learning System Implementation Using ETH Method to Enhance Students Oral Activities
Pedagogia UPI, 2019
lihat publikasi lainnya (klik di sini)