Kegiatan Mahasiswa UPH – Beyond Academics, We Impact Lives
Melalui seluruh program & kegiatan mahasiswa, kamu akan tumbuh sebagai pribadi yang utuh, siap untuk membuat dampak di dalam dan melalui komunitas, baik?di dalam maupun di luar kampus.?Inilah tempat di mana pertumbuhan rohani, pembentukan karakter, dan pengembangan bakat dihargai dan saling berkaitan.
Berikut ini merupakan jenis kegiatan mahasiswa UPH:
BEYOND ACADEMICS, WE IMPACT LIVES
Inilah tempat di mana pertumbuhan rohani, pembentukan karakter, dan pengembangan bakat dihargai dan saling berkaitan. Melalui seluruh program & kegiatan kamu akan tumbuh sebagai pribadi yang utuh, siap untuk membuat dampak di dalam dan melalui komunitas, baik di dalam maupun di luar kampus.
Mentoring UPH adalah sebuah proses pembimbingan untuk mahasiswa baru selama 1 tahun, di mana mahasiswa senior akan menjadi pembina dan teladan bagi para mentee baik secara akademis dan non-akademis.
Tujuan
Tujuan.
- Membantu mahasiswa baru beradaptasi & menemukan pergaulan dan komunitas yang memegang nilai-nilai positif di UPH.
- Memberi teladan dan membimbing mahasiswa baru dalam proses akademik, serta dalam hal kepemimpinan, karakter, jiwa sosial, dan kerohanian.
- Menghasilkan pemimpin yang berkarakter saleh dan lulusan yang terampil di bidangnya serta berdedikasi untuk melayani Tuhan dan sesama.
MENTOR
Bagaimana Menjadi Mentor?
GALERI
GALERI AKTIVITAS.
TERTARIK UNTUK BERGABUNG BERSAMA KAMI?
CONTACT US
Email: uphmentoring@gmail.com / mentoring@uph.edu
Staff: feronika.sevalis@uph.edu / david.christian@uph.edu
Office: gedung B, lantai 3
Twitter: @mentoringuph
Instagram: Mentoring UPH
Youtube: Mentoring UPH
Apa itu Organisasi Mahasiswa?
Organisasi Kemahasiswaan terbentuk untuk mengakomodasi, mengolah, dan mengimplementasikan aspirasi mahasiswa dalam membuat kemajuan di dalam kampus. Dengan menjadi anggota organisasi, kamu akan belajar bagaimana membina hubungan dengan orang lain, berpikir kreatif, dan bertanggungjawab dalam setiap keputusan.
TEMUKAN APA YANG COCOK UNTUK ANDA
Di UPH, kami menghargai minat & bakat kamu serta komunitas di mana kamu bertemu mahasiswa lainnya yang memiliki minat yang sama. Sekarang waktunya kamu menyelidiki semua klub mahasiswa yang kami miliki untuk membantu mengembangkan bakatmu.